Type Approval D-Link DSL-520B

Perangkat yang satu ini masih keluaran produk D-Link, alat tersebut sudah bersetifikat resmi dan sudah beredar di pasaran. High Speed Secure Internet Access D-Link DSL-520B merupakan proyek type approval kami, pada waktu mengerjakan proyek tersebut kami juga sedang mengerjakan proyek venus, dan semua berjalan dengan lancar. Untuk kualitas DSL-520B sudah tidak diragukan lagi, karena sudah teruji di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi.

Data spesifikasi DSL-520B sebagai berikut:

Technical Specifications
ADSL Standards
• ANSI T1.413 Issue 2
• ITU G.992.1 (G.dmt) AnnexA
• ITU G.992.2 (G.lite) Annex A
• ITU G.994.1 (G.hs)
• ITU G.992.5 Annex A

ADSL2 Standards
• ITU G.992.3 (G.dmt.bis) Annex A
• ITU G.992.4 (G.lite.bis) Annex A

Protocols
• IEEE 802.1d Spanning Tree
• TCP/UDP
• ARP
• RARP
• ICMP
• RFC1058 RIP v1
• RFC1213 SNMP v1 & v2c
• RFC1334 PAP
• RFC1389 RIP v2
• RFC1577 Classical IP over ATM
• RFC1483/2684 Multiprotocol Encapsulation over ATM Adaptation Layer 5 (AAL5)
• RFC1661 Point to Point Protocol
• RFC1994 CHAP
• RFC2131 DHCP Client / DHCP Server
• RFC2364 PPP over ATM
• RFC2516 PPP over Ethernet

Data Transfer Rate
• G.dmt full rate downstream: up to 8 Mbps / upstream: up to 1 Mbps
• G.lite: ADSL downstream up to 1.5 Mbps / upstream up to 512 Kbps
• G.dmt.bis full rate downstream: up to 12 Mbps / upstream: up to 12 Mbps
• ADSL full rate downstream: up to 24 Mbps / upstream: up to 1 Mbps

Media Interface
• ADSL interface: RJ-11 connector for connection to 24/26 AWG twisted pair telephone line
• LAN interface: RJ-45 port for 10/100BASE-T Ethernet connectio

Saya informasikan, jika anda membeli perangkat telekomunikasi, sebaiknya yang sudah mendapatkan sertifikat resmi dari postel, untuk menjaga agar anda tidak terlibat dengan yang berwajib. Semoga bermanfaat….

Sumber: Hari's Blog

This entry was posted in . Bookmark the permalink.

Leave a Reply